top of page
Search
jojosenang

Man of the Match Leeds United vs Chelsea: Edouard Mendy


Chelsea meraih hasil imbang 0-0 saat melawan Leeds United di Elland Road pada pekan ke-28 Premier League 2020/21, Sabtu (13/3/2021). Kiper Edouard Mendy tampil apik untuk Chelsea.


Tak ada gol yang tercipta. Namun, itu bukan berarti pertandingan ini membosankan.

Kedua tim sama-sama menciptakan sejumlah peluang emas. Leeds mencatatkan empat tembakan tepat sasaran (dari 7 tembakan), sedangkan Chelsea punya delapan shots on target (dari 15 shots).


Kiper Leeds, Illan Meslier, bermain luar biasa. Namun, dari voting di situs resmi Premier League, Man of the Match-nya adalah Mendy.


LIGABET24 The Best Sport Betting Online In Asia


Empat shots on target Leeds yang dimentahkan oleh Mendy tercatat atas nama Tyler Roberts (2), Raphinha, dan Rodrigo.


Mendy mencatatkan empat penyelamatan di laga kontra Leeds. Berkat dia, Chelsea-nya Thomas Tuchel pun masih belum tersentuh kekalahan.


Bersama Tuchel, yang diangkat menggantikan Frank Lampard sejak 26 Januari 2021, Chelsea telah melalui 12 pertandingan di semua ajang. Chelsea menang delapan kali dan seri empat kali (M8 S4 K0), mencetak total 13 gol dan baru dua kali kebobolan.

3 views0 comments

Comments


Post: Blog2_Post
bottom of page